Lakukan Hal Ini Agar Usaha Bisnis Online Bisa Sukses


Tahukah kamu? Berkembangnya internet seperti saat sekarang ini, ternyata membuka peluang untuk berbisnis juga lho.

Adanya media sosial, website, dan blog gratis, dapat membantumu untuk berjualan secara online dengan mudah.

Oleh karena itu, bagi kamu yang berencana membuka usaha berikut adalah tips jualan online yang bisa langsung diterapkan.

  1. Fokuslah pada satu bidang bisnis. Misalnya produk sepatu. Anda akan temukan pasar jika anda tekuni dalam dunia sepatu. Anda akan menemukan juga barang bagus dengan modal murah pada saatnya nanti.
  2. Biasakan untuk disiplin. Anda wajib mengatur jadwal posting di market place atau medsos disaat yang tepat setiap harinya.
  3. Buatlah rencana bisnis yang ingin Anda capai.
  4. Kerjakan semua kegiatan bisnis dengan tuntas.
  5. Hindari segala kegiatan yang mengganggu fokus Anda.
  6. Tahan banting. Ini lumayan penting, jangan menyerah. Pasti akan ada badai, dan yakinlah semua badai akan berlalu.
  7. Jagan lupa berdoa dan bersedeqah. inilah ikhtiyar antara hamba dengan sang pencipta. hakikatnya, rezeki itu dari sang pencipta.

Demikian tips yang harus anda terapkan, Insyaallah kita akan berhasil. Amin.








Post a Comment for "Lakukan Hal Ini Agar Usaha Bisnis Online Bisa Sukses"